Cara Logout BPJS Ketenagakerjaan, Dari Akun Atau Kepesertaan

Mungkin ada beberapa alasan sehingga ingin mengetahui cara logout bpjs ketenagakerjaan untuk dilakukan. Logout di sini ada dua tipe, yakni logout dari aplikasi, atau dari BPJS itu sendiri. jadi nantinya pun akan diuraikan keduanya. 

Jika logout dari aplikasi, maka tentu cara yang dilakukan pun sangat simpel dan mudah untuk dilakukan. Sebab hanya mengandalkan fitur yang sudah disediakan oleh pihak aplikasi BPJS. Namun sangat berbeda saat logout dari kepesertaan. 

Untuk logout dari bpjs kepesertaan maka ada beberapa opsi yang bisa diambil. Dari beberapa opsi tersebut pun akan diuraikan dengan lengkap di bawah ini. Jadi mari langsung simak saja ulasannya di bawah, berikut:

BPJS Ketenagakerjaan

Sebelum membahas tentang bagaimana cara logout bpjs ketenagakerjaan maka kali ini akan diuraikan tentang pengertiannya. Perlu diketahui bahwa BPJS Ketenagakerjaan adalah suatu layanan yang diberikan pemerintah kepada masyarakat tertentu. Yakni untuk memberikan perlindungan dari resiko pekerjaan. 

BPJS Ketenagakerjaan ini hampir mirip seperti asuransi yang melindungi setiap pekerja dalam perusahaan tersebut. Sehingga saat nanti ada kecelakaan atau hal-hal lain dalam proses bekerja BPJS Ketenagakerjaan ini dapat diklaim. Tentunya para pekerja juga tidak diharuskan untuk membayar iuran. 

Tidak diharuskan untuk membayar iuran ini adalah karena memang sudah ditanggung oleh pihak perusahaan tempat bekerja. BPJS Ketenagakerjaan ini pun bukan hanya diperuntukkan bagi pekerja formal saja. Namun juga diperuntukkan bagi pekerja non formal. 

Pekerjaan non formal yang dimaksud di sini adalah BPU atau pekerja bukan penerima upah. Termasuk pekerjaan non formal BPU misalnya seperti wirausaha, freelancer, PKL atau pekerja lepas. Tentunya BPJS Ketenagakerjaan sendiri memberikan beberapa manfaat di dalamnya. 

Untuk besaran iuran BPJS Ketenagakerjaan pada sektor non formal yakni sebesar 16.800 per bulannya. Iuran sebesar tersebut dapat 2 program jaminan kecelakaan kerja, serta jaminan kematian (JKK). 

Cara Logout Dari Akun BPJSTKU

Cara pertama yang akan diuraikan kali ini adalah mengenai bagaimana logout dari akun BPJSTKU. Mungkin ada beberapa hal yang membuat kurang suka dengan aplikasi ini. Sehingga ingin keluar dari aplikasi atau akan membuka akun lainnya, berikut langkahnya:

  • Pertama dengan masuk ke aplikasi PBJSTKU dengan akun yang dimiliki.
  • Kemudian pengguna akan sampai pada halaman utama, dan tinggal klik menu profil dimana terletak di bagian kanan bawah.
  • Nanti pengguna akan diarahkan ke halaman baru, pada tahap ini maka tinggal pergi ke menu bagian bawah yakni logout.
  • Klik menu tersebut, maka akan secara otomatis akun akan keluar dan akan masuk ke halaman untuk login.
  • Jika proses ini selesai, maka aplikasi hia digunakan untuk akun lainnya atau bisa juga dihapus. 

Cara Logout Dari Kepesertaannya BPJS Ketenagakerjaan – Penonaktifan 

Jika sebelumnya adalah bagaimana cara logout bpjs ketenagakerjaan pada akun BPJSTKU, maka kali ini dari Kepesertaan. Cara sebelumnya adalah hanya keluar dari akun saja, namun berarti masih menjadi anggota atau pesertanya. Maka pada cara kali ini adalah menonaktifkan BPJS ketenagakerjaan. 

1. Melalui Perusahaan

Keikutsertaan BPJS Ketenagakerjaan ini memang dapat dihentikan ketika seorang karyawan telah mengundurkan diri atau terdapat PHK dari kantor. Atau mungkin yang beralih profesi antara formal ke nonformal. Maka penonaktifan bpjs bisa diurus. 

  • Cara pertama yang dapat dilakukan adalah dengan melaporkan terlebih dahulu terkait hal tersebut kepada pihak
  • Bila sudah maka mendapatkan persetujuan dari perusahaan maka akan secara otomatis tim HR akan memprosesnya.
  • Bila memang sudah diproses maka nanti pengguna akan diminta mengisi formulir untuk menonaktifkan BPJS Ketenagakerjaan.
  • Bila memang formulir sudah diisi langkah berikutnya adalah dengan menunggu proses penonaktifan
  • Untuk melakukan konfirmasi penonaktifan ini maka dapat dilakukan melalui perusahaan terkait juga.

2. Melalui Kantor Cabang BPJS

Cara kedua yang bisa dilakukan jika sudah tidak bekerja di perusahaan tersebut adalah dengan menonaktifkan secara mandiri. Jadi pengguna bisa mengajukan secara langsung ke kantor BPJS Ketenagakerjaan terdekat. Hal ini pun juga sudah dikonfirmasi oleh pihaknya sendiri.

  • Untuk melakukan cara kali ini maka mendatangi kantor cabang BPJS Ketenagakerjaan terdaftar.
  • Setelah itu tinggal sampaikan pada petugas di tempat tersebut mengenai tujuan menonaktifkan BPJS Ketenagakerjaan.
  • Pada proses tersebut nanti akan diminta data diri berupa KTP, kartu keluarga, kartu peserta BPJS dan juga paklaring.
  • Pada proses ini maka pengguna tidak perlu melakukan tiap tahapannya sendiri karena akan dilakukan oleh petugas dari BPJS Ketenagakerjaan.
  • Setelah proses penonaktifan berhasil maka nanti akan diperbolehkan pulang dan selesai. 

3. Gunakan Situs Sipp.bpjsketenagakerjaan.go.id – Untuk Kantor

Jika yang akan menonaktifkan adalah pihak perusahaan maka cara yang harus dilakukan sedikit berbeda. Jadi pada cara kali ini adalah saat perusahaan akan menonaktifkan salah satu peserta dari BPJS yang dimiliki oleh perusahaan. Berikut caranya. 

  • Langkah awal yang dapat dilakukan adalah dengan membuka situs sipp.bpjsketenagakerjaan.go.id.
  • Kamu kemudian langkah berikutnya adalah dengan login menggunakan id atau username dan juga password yang dimiliki.
  • Tinggal pilih nama perusahaan, lalu cari nomor dari kartu BPJS yang akan dinonaktifkan.
  • Jika ini sedikit merasa susah maka bisa gunakan nama pekerja yang ke peserta adalah BPJS Ketenagakerjaan ini hendak dinonaktifkan.
  • Bila sudah maka langkah berikutnya adalah dengan klik opsi action lalu pilih menu nonaktif pekerja.
  • Setelah tinggal klik konfirmasi menonaktifkan kepesertaan orang tersebut selesai. 

Cara Beralih Ke BPJS Mandiri 

Di atas tadi sudah diuraikan tiga cara logout bpjs ketenagakerjaan yang dapat dilakukan. Maka pada poin kali ini akan dibahas mengenai cara beralih ke BPJS Mandiri. Namun iuran bulanan juga menjadi harus dibayar sendiri. 

  • Tahap awal yang perlu dilakukan jika ingin beralih ke BPJS Mandiri adalah menyiapkan surat resign atau referensi kerja.
  • Lalu langkah berikutnya adalah dengan melengkapi persyaratan dokumen berupa fotocopy KTP, kartu keluarga dan juga berupa akta kelahiran.
  • Jangan lupa juga untuk menyiapkan pas foto ukuran 3×4 2 lembar serta kartu BPJS ketenagakerjaan.
  • Setelah itu tinggal isi formulir menonaktifkan dan juga peralihan kepesertaan BPJS Ketenagakerjaan ke Mandiri.
  • Jika sudah lama resign dan ada banyak tunggakan di dalamnya maka bisa lunasi terlebih dahulu.
  • Karena itu saat setelah melakukan resign dari kantor maka seharusnya segera untuk melakukan pengurusan penonaktifan BPJS agar tidak terjadi penunggakan.
  • Jika sudah, maka tinggal menunggu proses menonaktifan dan peralihan ke BPJS Mandiri berhasil.

Tadi adalah beberapa ulasan bagaimana cara logout bpjs ketenagakerjaan yang dapat dilakukan. Jika ingin logout dari akun BPJSTKU mobile maka bisa Gunakan cara pertama namun jika ingin log out dari kepesertaan maka tinggal gunakan salah satu cara pada poin kedua. 

Lalu sudah diuraikan juga Bagaimana cara untuk beralih ke BPJS Mandiri yang dapat dilakukan. Perlu diketahui juga bahwa program peralihan BPJS ke Mandiri ini adalah untuk yang melakukan LHK atau pekerjaan di luar hubungan kerja. Mudah bukan?!

 

Related Posts

Cara Membatalkan B Save Accident Protection

Cara Membatalkan B Save Accident Protection

Apakah kamu tahu apa itu B Save Accident Protection? B Save Accident Protection adalah salah satu produk asuransi yang memberikan perlindungan ketika terjadi kecelakaan. Produk ini sangat…

Cara Membatalkan eklaim BPJS Ketenagakerjaan

Cara Membatalkan eklaim BPJS Ketenagakerjaan

BPJS Ketenagakerjaan adalah program asuransi sosial yang memberikan perlindungan atas risiko kecelakaan kerja, kecelakaan saat perjalanan ke dan dari tempat kerja, dan kematian akibat kecelakaan kerja. Perlindungan…

Jenis Asuransi Kesehatan BCA Terbaru

4 Jenis Asuransi Kesehatan BCA Terbaru

Asuransi Kesehatan BCA – Semua orang pasti mendambakan kesehatan dalam dalam hidupnya. Baik bagi dirinya maupun bagi keluarganya. Akan tetapi gangguan kesehatan dan penyakit bisa datang kapan…

Macam-Macam Asuransi dan Tips Memilih Produk yang Tepat

Macam-Macam Asuransi dan Tips Memilih Produk yang Tepat

Asuransi adalah jaminan penting yang harus Anda pertimbangkan di tengah masa sulit seperti sekarang ini. Namun, karena jenisnya banyak, tidak sedikit orang yang bingung seputar macam-macam asuransi…

Begini Cara Pindah BPJS Mandiri Ke UHC, Mudah

Begini Cara Pindah BPJS Mandiri Ke UHC, Mudah

Sebenarnya ada cara pindah bpjs mandiri ke uhc yang dapat dilakukan jika terlalu terbebani dengan biaya iuran. Jadi saat ini BPJS sendiri juga membuka program yang namanya…

Cara Mengubah BPJS Perusahaan Ke Mandiri Secara Online

Cara Mengubah BPJS Perusahaan Ke Mandiri Secara Online

Cara mengubah BPJS perusahaan ke Mandiri secara online yang sering dicari orang ketika pindah kerja. Ini terjadi ketika suatu ketika pegawai terkena PHK atau mengundurkan diri dari…

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *