16 Cara Mendapatkan Uang dari Telegram TERMUDAH 2021

Saat ini Telegram adalah salah satu aplikasi sosial media yang cukup populer. 

Aplikasi ini juga sudah banyak digunakan oleh masyarakat di Indonesia sebagai salah satu media untuk keperluan chatting. Hanya saja, tidak banyak orang yang mengetahui bagaimana cara mendapatkan uang dari Telegram.

Cara Mendapatkan Uang dari Telegram

cara mendapatkan uang dari telegram 2021

Bagi Anda yang ingin mendapatkan uang tambahan dari rumah dengan cara yang mudah, maka tidak ada salahnya untuk memanfaatkan cara menghasilkan uang dari Telegram. 

Dengan begitu, tentu tidak diperlukan modal yang banyak saat melakukannya. Di bawah ini beberapa cara dapat uang dari Telegram yang bisa dilakukan:

1. Kelola Channel Telegram

Cara mendapatkan uang dari Telegram yang pertama adalah dengan mengelola channel.

Tidak banyak orang yang mengetahui bahwa channel Telegram menghasilkan uang. Oleh karena itu, tidak ada salahnya bagi Anda untuk mencobanya terlebih dahulu.

Pasalnya, untuk membuat channel ini sendiri tidak diperlukan modal alias gratis. Oleh karena itu, segera terapkan caranya di bawah ini:

  • Install aplikasi Telegram terlebih dahulu
  • Daftarkan akun Anda pada aplikasi tersebut
  • Pilih fitur buat channel di Telegram
  • Mulai isi channel dengan materi
  • Dapatkan banyak anggota pada channel tersebut
  • Kembangkan channel dengan sebaik mungkin
  • Promosikan jasa/produk pada channel Telegram
  • Bisa juga jual channel tersebut

2. Developer Bot Telegram

Trik berikutnya yang bisa Anda lakukan adalah dengan menjadi developer bot Telegram. 

Bot sendiri merupakan salah satu aplikasi robot yang sengaja diprogram untuk menyelesaikan berbagai perintah dan instruksi dari user. Di bawah ini beberapa cara menggunakan bot Telegram menghasilkan uang:

  • Pastikan untuk memiliki aplikasi Bot Uang Rupiah 
  • Undang teman atau orang terdekat untuk menggunakannya
  • Bagikan lewat link bot penghasil uang Telegram
  • Undang sebanyak-banyaknya untuk mengumpulkan saldo
  • Undang minimal 35 orang untuk mendapatkan Rp 350.000
  • Kumpulkan saldo dengan minimal payout Rp 350.000
  • Tarik uang tersebut ke akun DANA yang dimiliki
  • Jika tidak, tarik dengan e-wallet lainnya
  • Seperti GoPay, OVO, Link Aja, atau rekening bank
  • Bayar biaya penarikan umumnya Rp 15.000 dalam bentuk pulsa

3. Jual Grup Telegram

Pada dasarnya, cara mendapatkan uang di Telegram yang satu ini hampir sama dengan membuat channel di Telegram. 

Sedikit tambahan, jika Anda ingin trik yang lebih cepat, artikel tentang cara mendapatkan uang banyak dalam sehari ini mungkin cocok untuk Anda.

Kedua cara tersebut sama-sama bisa Anda lakukan sebagai salah satu upaya untuk mendapatkan uang tambahan. Di bawah ini beberapa cara yang bisa diterapkan selengkapnya:

  • Download aplikasi Telegram di Google Playstore
  • Setelah itu, tunggu sampai aplikasi selesai didownload
  • Buka aplikasi tersebut untuk digunakan
  • Mulai daftarkan akun Telegram Anda
  • Pastikan untuk segera membuat grup Telegram
  • Beri nama grup tersebut agar mudah dicari
  • Dapatkan anggota grup yang aktif dalam jumlah banyak
  • Kelola dan kembangkan grup tersebut
  • Jual grup Telegram jika sudah diinginkan

4. Jasa Kelola Telegram

Selain beberapa cara menghasilkan uang di Telegram di atas, cara lain yang bisa Anda lakukan adalah dengan membuka jasa kelola aplikasi Telegram. 

Sedikit informasi tambahan, selain dari APK ini, Anda juga dapat melakukan trik atau cara mendapatkan uang dengan menonton iklan jikalau sedang jenuh mengelola aplikasi Telegram.

Kembali lagi ke pembahasan, untuk mengelola grup/channel aplikasi ini terbilang susah susah gampang, pasalnya pengguna perlu melakukan pengelolaan secara rutin. Di bawah ini cara lebih lengkapnya:

  • Buat akun Telegram terlebih dahulu
  • Jika belum memilikinya, install aplikasi dahulu
  • Buka aplikasi dan buat akun di Telegram
  • Setelah itu, buat promosi mengenai jasa kelola
  • Buat channel/grup juga
  • Dapatkan banyak anggota pada grup tersebut
  • Tawarkan jasa kelola Telegram
  • Dapatkan klien untuk mengelola Telegram

5. Endorsement Channel Telegram

cara menghasilkan uang dari telegram

Jika sebelumnya channel maupun grup diperjualbelikan, maka Anda juga bisa membuka jasa endorsement pada channel tersebut. 

Terlebih, Telegram ternyata bisa dijadikan sebagai aset yang penting. Oleh karena itu, jangan terburu-buru menjualnya. Di bawah ini cara menghasilkan uang di Telegram:

  • Install aplikasi Telegram di Playstore
  • Biarkan hingga proses install selesai
  • Buka aplikasi tersebut
  • Pastikan untuk membuat akun terlebih dahulu
  • Kemudian, lanjutkan dengan membuat channel Telegram
  • Beri nama channel yang simpel dan mudah diingat
  • Dapatkan banyak anggota pada channel tersebut
  • Kelola dan kembangkan channel agar tetap aktif
  • Mulai buka jasa endorsement pada channel
  • Promosikan channel Anda untuk mendapatkan klien
  • Dapatkan bayaran untuk setiap endorsementnya

6. Jual Produk Sendiri

Tidak banyak orang yang memanfaatkan aplikasi Telegram untuk menjual barang. Kini saatnya Anda untuk memanfaatkannya. 

Mulailah dengan menjual barang yang sedang viral dan dicari banyak orang. Dengan begitu, tentu tidak akan sulit menjualnya. Di bawah ini cara dapat uang dari Telegramtersebut:

  • Pilih dan tentukan barang yang ingin dijual
  • Siapkan barang tersebut sebelum dijual
  • Pastikan barang dalam kualitas baik
  • Mulai buat akun Telegram
  • Masuk ke grup/channel Telegram
  • Tawarkan pada channel/grup yang sudah dibuat
  • Gunakan jasa endorsement di Telegram
  • Dapatkan keuntungan untuk setiap penjualannya

7. Jadi Dropshipper

Perlu diketahui, bahwa saat ingin menjual barang via Telegram, maka Anda tidak perlu membuat produk sendiri. 

Pasalnya, salah satu cara dapat uang dari Telegram yang bisa diterapkan adalah dengan menjadi seorang dropshipper. Artinya, pengguna hanya akan menjualkan produk milik orang lain. Di bawah ini beberapa cara lengkapnya:

  • Pilih produk yang ingin dijual
  • Pilih supplier yang terpercaya
  • Katakan bahwa Anda ingin menjadi dropshipper
  • Mulai jual produk tersebut tanpa perlu stock
  • Install aplikasi Telegram penghasil uang
  • Buat akun pada aplikasi tersebut
  • Buat grup/channel untuk berjualan
  • Promosikan grup untuk mendapatkan banyak anggota
  • Kelola dan kembangkan grup tersebut
  • Promosikan jualan yang Anda inginkan
  • Masuk ke grup jual beli Telegram
  • Promosikan produk yang dijual
  • Dapatkan keuntungan atas pembelian produk

8. Jadi Buzzer Telegram

Cara mendapatkan uang lewat Telegram juga bisa dilakukan dengan menjadi buzzer.

Buzzer sendiri adalah salah satu tipe pengguna aplikasi tersebut yang mahir dalam membuat topik hangat untuk dibicarakan banyak uang. Terlebih caranya terbilang sangat mudah. Di bawah ini diantaranya:

  • Pastikan untuk menginstall aplikasi Telegram
  • Tunggu sampai proses install berhasil
  • Buat akun di aplikasi Telegram menghasilkan uang
  • Buat grup/channel buzzer
  • Dapatkan banyak anggota grup
  • Kelola grup dan followers Anda
  • Promosikan jasa Anda
  • Dapatkan klien dan buat topik sesuai keinginan mereka
  • Jika berhasil, dapatkan upah sesuai dengan kesepakatan

9. Buru Kuis Telegram

Cara mendapatkan uang dari Telegramselanjutnya adalah dengan menjadi pemburu kuis. Cara ini sendiri dapat dilakukan dengan cukup mudah. 

Anda hanya perlu menjadi seorang pemburu kuis pada aplikasi tersebut. Dengan begitu, uang dapat diperoleh dengan mudah. Berikut ini cara yang bisa dilakukan:

  • Download aplikasi Telegramterlebih dahulu
  • Biarkan sampai aplikasi berhasil didownload
  • Buat akun Telegramsesuai dengan petunjuk
  • Buka kolom pencarian yang ada di aplikasi
  • Ketik kuis pada kolom pencarian
  • Tunggu hasilnya keluar 
  • Masuk ke channel kuis yang tersedia
  • Mulai ikuti kuis dan petunjuknya
  • Dapatkan uang tambahan dari kuis tersebut

10. Jual Akun Telegram

Apabila Anda sudah mulai bosan dengan akun Telegram yang dimiliki, maka jangan terburu-buru untuk menutupnya.

Pastikan untuk memanfaatkannya terlebih dahulu agar bisa mendapatkan uang tambahan dengan cara yang sangat simpel. Di bawah ini beberapa cara yang bisa dilakukan tersebut:

  • Pastikan untuk memiliki banyak followers terlebih dahulu
  • Semakin banyak followers maka semakin tinggi harga
  • Promosikan akun Telegram di berbagai sosial media
  • Jual kepada pihak yang berminat
  • Sesuaikan harga yang disepakati
  • Dapatkan harga yang tertinggi
  • Lakukan pembayaran dan dapatkan uang 

11. Tawarkan Jasa Orang

Cara main Telegram dapat uanglainnya adalah dengan mencoba menawarkan jasa yang diperlukan orang lain. 

Terlebih, melalui aplikasi Telegram Anda tidak hanya dapat berjualan produk secara fisik saja. Akan tetapi, bisa juga menawarkan jasa untuk mendapatkan penghasilan. Di bawah ini beberapa caranya:

  • Install aplikasi Telegram dahulu
  • Tunggu sampai install selesai dan berhasil dilakukan
  • Buka aplikasi tersebut
  • Buat akun untuk menawarkan jasa
  • Dapatkan banyak teman/pengikut
  • Posting sesuatu yang berhubungan dengan jasa
  • Buat channel/grup 
  • Promosikan agar mendapat banyak anggota
  • Kelola grup/channel tersebut
  • Gunakan untuk mempromosikan jasa milik orang lain
  • Dapatkan bayaran untuk setiap jasa yang dipromosikan

12. Jadi Admin Telegram

Bagi Anda yang memiliki banyak waktu, maka tidak ada salahnya untuk mencoba mengelola akun Telegram.

Ini juga bisa menjadi salah satu profesi yang menghasilkan uang dari Telegram dengan penghasilan yang cukup lumayan. Ada baiknya untuk mengelola akun publik figur agar bayaran tinggi.

  • Pahami sistem kerja Telegram
  • Kelola akun untuk membangun loyalitas orang lain
  • Jika menjual produk, maka tawarkan produk dengan baik
  • Jika menjual jasa, tawarkan jasa dengan menarik
  • Kumpulkan simpatisan dengan membuat program tertentu
  • Dapatkan bayaran kelola akun dalam beberapa waktu

13. Jual Pulsa di Telegram

Kini aplikasi Telegram bisa Anda manfaatkan juga untuk menjual pulsa. Tidak hanya itu saja, jual juga paket data untuk mendapatkan penghasilan tambahan yang jauh lebih banyak. 

Dengan begitu, siapa saja dapat menggunakan cara ini untuk memperoleh uang dari rumah saja. Berikut beberapa cara lengkapnya:

  • Install Telegram untuk cari uang
  • Buat akun untuk menjual pulsa
  • Buat grup/channel di Telegram
  • Beri nama yang sesuai
  • Pastikan nama dapat dicari di kolom pencarian
  • Dapatkan anggota dengan mempromosikan channel
  • Kelola dan kembangkan channel
  • Promosikan pulsa dan paket data dengan harga murah
  • Sesekali beri diskon agar banyak orang tertarik

14. Jadi Anggota Afiliasi

Saat ini ada banyak brand yang mulai menjualkan produknya lewat jalur afiliasi. Tidak sedikit pula orang yang memakai cara ini untuk mendapatkan uang tambahan di aplikasi Telegram. 

Oleh karena itu, kini waktunya Anda menggunakannya. Di bawah ini merupakan cara menggunakan Telegram dapat duit:

  • Pastikan untuk download APK nya dahulu
  • Jika sudah, buka aplikasi tersebut
  • Daftarkan akun pada aplikasi
  • Buka kolom pencarian yang tersedia
  • Ketik afiliasi pada kolom tersebut
  • Masuk ke channel/grup afiliasi
  • Daftarkan diri menjadi anggota afiliasi orang lain
  • Mulai tawarkan produk ke orang lain
  • Dapatkan penghasilan setiap penjualan produk

15. Jual Konten Premium

Aplikasi Telegram bisa menghasilkan uangdengan cara menjual akses konten premium kepada orang lain. 

Hal ini berarti, Anda bisa mempunyai sluran bersifat publik untuk mendapatkan pengikut yang besar. Kemudian, tawarkan mereka mengakses konten premium untuk mendapat penghasilan. 

  • Download aplikasi tersebut
  • Buat akun 
  • Buat channel/grup publik
  • Buat channel privat untuk konten premium
  • Pastikan untuk mendapat banyak anggota pada kedua channel
  • Kelola dan kembangkan channel
  • Promosikan untuk membeli konten premium
  • Dapatkan penghasilan untuk setiap orang yang membelinya

16. Minta Donasi

Cara mencari uang di Telegramlainnya adalah dengan meminta donasi kepada orang lain yang bersedia menyisihkan penghasilan mereka dengan seikhlasnya. 

Terlebih, bagi Anda yang merupakan seorang pembuat konten. Kemudian mintalah donasi kepada orang-orang. Di bawah ini beberapa cara lengkapnya:

  • Pastikan Anda sudah memiliki aplikasi Telegram
  • Jika belum, download lewat Google Playstore
  • Kemudian, buat akun di Telegram
  • Buat grup/channel yang diinginkan
  • Dapatkan banyak anggota di grup
  • Gunakan grup untuk meminta donasi sesuai keperluan
  • Promosikan grup juga agar banyak orang yang melihatnya

Itulah beberapa cara mendapatkan uang dari Telegram yang bisa Anda ketahui. Tentunya, setiap cara yang sudah disebutkan tersebut dapat dilakukan dengan langkah yang sangat mudah. Pengguna bahkan tidak perlu membayar atau menyiapkan modal dengan jumlah banyak sekalipun.

Related Posts

4 Cara Menghasilkan Uang dari Internet tanpa Paypal Terbaru

Cara Menghasilkan Uang dari Internet tanpa Paypal – Internet merupakan suatu produk teknologi yang benar – benar memberikan kemudahan dari berbagai aspek.  Salah satu aspek yang dimudahkan…

6 Cara Menghasilkan Uang dari Komputer Terbaru 2021

Cara Menghasilkan Uang Dari Komputer – Teknologi benar – benar membawa dampak yang serius bagi beberapa aspek kehidupan. Adapun aspek kehidupan yang dimaksud adalah aspek ekonomi, Pendidikan,…

Bisnis Jasa Translate Jurnal, Peluang Usaha Menjanjikan 2021

Bisnis jasa translate jurnal menjadi salah satu peluang karir yang cukup menjanjikan di era globalisasi seperti saat ini. Hubungan kerjasama antar negara semakin mudah terjalin baik dalam…

Cara Menjadi Dropshipper Sukses di Berbagai Marketplace

Cara Menjadi Dropshipper – Bisnis jual beli online ternyata banyak membuka peluang baru bagi masyarakat. Salah satunya adalah peluang menjadi seorang dropshipper.  Hanya dengan modal hp dan…

Bisnis Jasa Fotografi: Potensi Ekonomi di Era Pandemi

Bisnis jasa fotografi saat ini memiliki peluang yang cukup baik. Salah satu alasannya adalah jenis layanan dari jasa ini banyak dibutuhkan oleh masyarakat. Jika Anda tertarik untuk…

Contoh Copywriter yang Baik dan Berkualitas

Contoh Copywriter yang Berkualitas –  Pengertian copywriter adalah  suatu pekerjaan yang memiliki job description kurang lebih  untuk menyajikan naskah tulisan yang menarik calon konsumen secara audio, visual…

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *